Nama Buku : Sejarah Hidup Muhammad
Ukuran/Hal : 16 x 24 cm /679 Hal (SC)
Berat: 1200 gram
Penulis: Muhammad Husain HAEKAL
Penerbit: Litera Antar Nusa
Harga : Rp 130.000 -> Rp 117 .000
Anda Hemat: Rp 13.000
Pesan via Whatsapp: 0857 2510 6570 <- Cukup Klik
Sinopsis Buku Sejarah Hidup Muhammad – Muhammad Husain HAEKAL – Litera Antar Nusa
“Tidak mungkin orang dapat mengenal islam dengan baik,
Jika tidak mengenal sejarah orang yang membawa Islam.”
Terjemahan selengkapnya dan seperti apa adanya dari buku Dr. Haekal: Hayat Muhammad yang sudah cukup dikenal. Buku ini merupakan studi mendalam dan cermat tentang sejarah hidup Muhammad Rasulullah dan diteliti dari sumber-sumber Islam dan bukan Islam yang penting. Sungguhpun demikian, sumber-sumber itu masih disaring oleh Dr. Haekal demikian rupa sehingga hasil pembahasannya cukup mendalam tetapi tidak sampai berpanjang-panjang.
Muhammad sebagai manusia dan sebagai Rasul dibicarakan dengan seksama. Dalam peristiwa yang sangat Kritis, di sana-sini penulis terpaksa berhadapan dengan pikiran awam dan sekaligus dengan tanggapan penulis-penulis luar. Semua itu dikemukakan dengan hati-hati dan logis.
Dimulai dengan dua buah kata pengantar yang menilai tanggapan penulis-penulis Islam dan bukan Islam tentang beberapa masalah sekitar pribadi Rasulullah, kemudian penulis memulai telaahnya dalam dua bagian khusus tentang masyarakat Arab pra-Islam. Kata pengantar ini mempunyai nilai sendiri yang perlu sekali kita baca.
Kelahiran Muhammad – masa anak-anak – waktu turunnya wahyu pertama- perjuangan selanjutnya sampai masa terakhir, – dilukiskan jelas sekali dan terperinci, tetapi tidak menjemukan.
Segi kemasyarakatan dan budayanya serta pengaruh peradaban dan kepercayaan yang ada, ditutup dengan dua bagian penting. Pertama, “kebudayaan Islam seperti dilukiskan Qur’an,” : Kedua, “Orientalis dan kebudayaan Islam.”
Edisi bahasa Arab diantar dengan kata perkenalan oleh Syaikh Muhammad Mustafa al-Maraghi, Rektor Universitas Al-Azhar, Kairo, dan terjemahan bahasa Indonesia disambut oleh Prof. Dr. HAMKA
“Membaca buku Sejarah Hidup Muhammad karya Muhammad Husain Haekal yang diterjemahkan oleh Ali Audah ini, rasanya sangat nikmat dan sangat sedap; lebih-lebih jika dilakukan setelah bersembahyang tarawih dan bila suasana sunyi, kalimat demi kalimat terasa amat dan indah.”
Daftar Isi Buku Sejarah Hidup Muhammad – Muhammad Husain HAEKAL – Litera Antar Nusa
DAFTAR ISI
Dari Penerbit vii
Catatan Cetakan Ketiga viii
Catatan Cetakan Kesepuluh ix
Sejarah Hidup Muhammad, oleh Prof. Dr. Hamka x
Daftar Isi xv
Muhammad Husain Haekal xxviii
Kata Perkenalan, oleh Syaikh Muhammad Mustafa al-Maragi xxxi
PRAKATA xli
Lingkungan Kedaulatan Islam yang Pertama — xli; Islam dan Nasrani — xlii; Kaum Muslimin dan Isa — xliii; Orang Kristen yang Fanatik dan Muhammad — xliv; dasar-dasar yang Sederhana dalam Kedua Agama — xlv; Perbedaan Tauhid dengan Trinitas — xlvii; Kaum Nasrani mengajak nabi Berdebat — xlviii; Masalah Penyaliban Almasih — li; Rumawi dan Kaum Muslimin — lii; Penulis-penulis Kristen dan Muhammad — liii; Sebab Permusuhan Islam – Kristen — lvi; Kristen Tidak Sesuai dengan Watak Barat — lvi; Penjajahan dan Propaganda Anti Islam — lviii; Islam dan Apa yang Terjadi dengan Umat Islam — lviii; Sikap Jumud di Kalangan Pemuda — lix; Ilmu dan Literatur Barat — lx; Usaha-usaha Modernisasi Dunia Islam — lxi; Misi Penginjil dan Golongan yang Berpikiran Beku — lxi; Terpikir akan Menulis Buku Ini — lxiii; Qur’an Sumber Paling Autentik — lxii; Saran yang Jujur — lxiv; Dalam Batas-batas Biografi, Tidak Lebih — lxv; Studi Berguna bagi Seluruh Umat Manusia — lxvii.
PENGANTAR CELAKAN KEDUA lxx
Pembela-pembela Orientalis — lxxii; Sebab-sebab Kesalahan Orientalis — lxxiii; Buku Biografi Penulis-penulis Islam sebagai Pegangan — lxxiv; Orientalis dan Ketentuan-ketentuan Agama — lxxv; Qur’an Tidak Diubah-ubah — lxxv; Pendapat Muir — lxxvii; Penulisan Qur’an pada Zaman Nabi — lxxvii; Bila Berselisih Kembali kepada Nabi — lxxviii; Pengumpulan Qur’an Langkah Pertama — lxxix; Mushaf Usman — lxxx; Persatuan Islam Zaman Usman — lxxxi; Mushaf Usman Cermat dan Lengkap — lxxxii; cara yang Sebenarnya Mengadakan Studi — lxxxv; Fitnah Sekitar Ayan — lxxxvi; Kembali kepada Ilmu Pengetahuan — lxxxvii; Kadang Ilmu yang Tidak Cukup — lxxxviii; Menyerang Muhammad karena Gagal Menyerang Ajarannya — lxxxix; Pertimbangan Kalangan Ulama — xci; Selawat kepada Nabi — xcii; Menangkis Kecaman — xciv; Beberapa Perbedaan di Antara Kitab-kitab itu — xcv; Faktor Waktu, Ketika Cerita itu Ditulis — xcvi; Pengaruh Pertentangan Politik dalam Dunia Islam — xcvii; Penghimpunan Hadits — xcvii; Penilaian yang Sebenarnya tentang Hadits — xcviii; Penghimpunan Hadits pada Masa Ma’mun — c; Cerita-cerita Tidak Masuk Akal dan Tidak Ilmiah — cii; Qur’an dan Mukjizat — ciii; Mukjizat terbesar — civ; Iman Menurut par Pemikir Islam — cv; Kaum Mukmin pada Masa Nabi — cvi; Garaniq dan Tabuk — cvii; Metode Saya dalam penelitian ini — cix; Penelitian-penelitian Para Orientalis — cx; Kaum Muslimin dan Penelitian — cxi.
PENGANTAR CETAKAN KETIGA cxvi
1. ARAB PRA-ISLAM 1
Sumber pertama peradaban Umat Manusia — 1; Laut Tengah dan Laut merah — 2; Agama Kristen dan Agama Majusi — 3; Bizantium Ahli Waris Roma — 4; Sekte-sekte Kristen dan Pertentangannya — 4; Majusi Persia di Semenanjung Arab — 6; Antara Dua Kekuatan — 7; Tidak Dikenal, Selain Yaman — 7; Raja-raja Padang pasir — 8; Lalu Lintas Kafilah — 8; Peradaban Yaman — 9; Yudaisme dan Kristen di Yaman — 10; Persia Menaklukkan Yaman — 12; Hancurnya Bendungan Ma’rib — 14; Susunan Masyarakat Semenanjung Arab — 14; Sifat-sifat Kabilah — 15; Paganisme Arab dan Sebab-sebabnya — 16; Kristen dan Yudaisme — 17; Tersebarnya Paganisme — 18; Peranan Berhala — 19; Kedudukan Mekah — 20.
2. MEKAH, KA’BAH DAN KURAISY 21
Letak Mekah — 21; Nabi Ibrahim — 22; Ibrahim dan Sarah di Mesir — 23; Siapa yang Disembelih? — 24; Kisah Penebusan dalam Qur’an — 25; Kisah Demikian dalam Cerita Sejarah — 25; Ibrahim Berangkat dengan Ismail dan Ibunya ke Lembah Mekah — 26; Sumur Zamzam — 27; Perkawinan Ismail — 27; Anak-anak Ismail — 27; Sebuah Diskusi Seputar Cerita ini — 28; Membangun Ka’bah — 29; Perkembangan Agama di Semenanjung — 30; Para Nabi Arab — 31; Jabatan-jabatan di Ka’bah — 32; Kemenangan Kuraisy — 33; Qusai bin Kilab (Tahun 400 M) — 33; Bangunan dan Rumah-rumah di Mekah — 34; Anak-anak Qusai; Keluarga Abdu Manaf — 15; Hasyim (Tahun 464 M) — 36; Kehidupan yang Berkembang di Mekah — 36; Hasyim Meninggal, Muttalib Penggantinya — 37; Abdul Muttalib (Tahun 495 M) — 37; Penggalian Kembali Sumur Zamzam — 38; Bernazar — 39; Tahun Gajah (570 M) — 41; Abrahah dan Ka’bah — 42; Kedudukan Mekah Sesudah Peristiwa Gajah — 43; Rumah-rumah Penduduk di Mekah — 44; Abdullah bin Abdul Muttalib — 45.
3. MUHAMMAD DARI KELAHIRAN SAMPAI PERKAWINANNYA 48
Perkawinan Abdullah dengan Aminah — 48; Kematian Abdullah dan Harta Peninggalannya — 49; Kelahiran Muhammad (Tahun 570 M) — 49; Yang Menyusukan — 52; Halimah binti Abi Zua’ib — 52; Cerita Membedah Dada — 53; Muhammad di Pedalaman — 55; Di Bawah Asuhan Aminah, kemudian Abdul Muttalib — 56; Aminah Wafat — 56; Abdul Muttalib Wafat — 57; Di Bawah Asuhan Abu Thalib Pamannya — 58; Perjalanan Pertama ke Syam — 58; Perang Fijar — 60; Hilf al-Fudul — 61; Gembala Kambing — 63; Khadijah — 65; Muhammad Menjalankan Perdagangan Khadijah — 65; Perkawinannya dengan Khadijah — 67.
4. DARI PERKAWINAN SAMPAI MASA KERASULANNYA 68
Perawakan dan Sifat-sifat Muhammad — 68; Membangun Ka’bah Kembali — 70; Merombak dan Membangun Ka’bah — 70; Keputusan Muhannad tentang Hajar Aswad — 71; Jatuhnya Kekuasaan di Mekah dan Pengaruhnya — 72; Pemikir-pemikir Kuraisy dan Paganism — 73; Patra-putri Muhammad — 74; Perkawinan Putra-putrinya — 75; menjauhi Dosa ke Gua Hira’ — 77; Kecenderungan Muhammad Menyendiri — 77; Mencari Kebenaran — 78; Mimpi Hakiki — 79; Wahyu Pertama (tahun 610 M) — 80; Khadijah Lambang Ketulusan — 82.
5. DARI MASA KERASULAN SAMPAI ISLAMNYA UMAR 84
Percakapan Khadijah dengan Waraqah bin Naufal — 87; Wahyu Terputus — 88; Turunnya Surah ad-Duha — 89; Seruan Demi Kebenaran Semata — 90; Salat — 90; Abu Bakr Beriman kepada Islam — 91; Muslimin yang Mula-mula — 92; Kuraisy dan Kaum Muslimin — 93; keluarga-keluarga Dekat — 93; Islam dan Kebebasan — 95; Penyair-penyair Kuraisy — 96; Minta Mukjizat — 96; Muhammad Menyerang Berhala — 98; Apa Tujuan Sejarah — 99; Bani Hasyim Melindungi Muhammad dari Gangguan Kuraisy — 100; Penyiksaan Kuraisy terhadap Muslimin — 101; Tabah Mengalami Siksaan — 102; Dakwah Muhammad dan Metode Ilmiah — 104; Esensi Dakwah Muhammad — 104; Hamzah Masuk Islam — 106; Utbah bin Rabi’ah Diutus Kuraisy — 106; Hijrah ke Abisinia — 108; Dua Orang Utusan Kuraisy kepada Negus — 108; Jawaban Muslimin kepada Utusan Kuraisy — 109; Raja dan Kalangan Istana — 11; Muslimin dan Agama Kristen Abisinia — 112; Roh dalam Islam — 113, Islamnya Umar bin Khattab — 114.
6. CERITA GARANIQ 116
Kembalinya Mereka yang Hijrah ke Abisinia — 116; Garaniq yang Luhur — 117; Cerita yang Kacau — 118; Alasan Pendukungnya — 118; Sebabnya Muhajirin Kembali ke Abisinia — 120; Alasan dengan Ayat-ayat Qur’an Terbalik Adanya — 121; Cerita yang Kacau dari Segi Ilmu pengetahuan — 122; Konteks Surat an-Najm Menolak — 122; Segi Semantik — 123; Kejujuran Muhammad Tidak Membenarkan Adanya Cerita Ini — 124; Memfitnah Tauhid — 125.
7. PERBUATAN-PERBUATAN KURAISY YANG KEJI 127
Senjata Propaganda — 128; Muhammad Dituduh Tukang Pukau — 130; Nadr bin Haris — 130; Jabr Orang Nasrani — 131; Tufail ad-Dausi — 131; Abu Sufyan, Abu Jahl dan Akhmas — 133; Merindukan Kesempurnaan — 135; Dengki dan Mau Bersaing — 136; Hari kebangkitan dan Hari Perhitungan yang Ditakuti — 138; Kuraisy dan Surga — 142; Perjuangan Baik dan Jahat — 142; Untuk Penyelamatan — 144.
8. DARI PEMBATALAN PIAGAM SAMPAI KEPADA ISRA 147
Berdakwah dalam Bulan-bulan Suci — 147; Muslimin Dikepung — 149; Membatalkan Piagam — 148; Abu Thalib dan Khadijah Wafat — 151; Kuraisy Makin Ganas — 152; Muhammad Pergi ke Ta’if — 153; Muhammad Menawarkan Diri kepada Kabilah-kabilah — 155; Kabilah-kabilah Menolak Seruannya — 155; Muhammad Melamar Aisyah — 156; Kawin dengan Saudah — 156; Isra (tahun 621 M) — 156; Isra dengan Roh atau dengan Jasad — 157; Gambaran Isra dalam Buku-buku sejarah Hidup Nabi — 157; Cerita Ibn Hisyam tentang Isra — 160; Isra dan Wihdatul Wujud — 161; Isra dan Ilmu Pengetahuan — 163; Kuraisy Sangsi, Ada juga Muslim yang Murtad — 163; Yang Berpendapat Isra dengan Jasad — 164.
9. IKRAR AQABAH 163
Kelemahan Muslimin Sesudah Isra — 165; Ketabahan Muhammad — 166; Tanda Kemenangan dari Yasrib — 167; Aus, Khazraj dan Yahudi — 167; Pengaruh Rohani — 168; Suwaid bin as-Samit — 169; Insiden Bu’as — 170; Islam dimulai dari Yasrib — 171; Ikrar Aqabah Pertama — 171; Mus’ab bin Umair — 172; Muhammad Memikirkan Soal Hijrah — 172; Ikrar Aqabah Kedua — 173; Dialog Sebelum Ikrar 175; Ikrar — 176; Kuraisy dan Ikrar Aqabah — 177; Posisi Kedua Belah Pihak — 178; Muslimin Hijrah ke Yasrib — 179; Kuraisy dan Hijrah Nabi — 179.
10. HIJRAH 181
Perintah Hijrah — 181; Ali di Tempat Tidur Nabi — 183; Di Gua Saur — 183; Mukjizat Gua — 185; Beberapa Buku Sejarah Tidak Menyebutkan — 185; Berangkat ke Yasrib — 186; Cerita Suraqah — 187; Panas Membakar — 188; Muslimin Yasrib Menantikan Kedatangan Rasul — 190; Tersebarnya Islam di Yasrib — 190; Muhammad Memasuki Madinah — 192.
11. TAHUN PERTAMA DI YASRIB 195
Sebab-sebab Penduduk Yasrib Menyambut Nabi — 195; Pembangunan Masjid dan Tempat Tinggal Rasulullah — 196; Bangunan Masjid — 196; Kebebasan Beragama — 197; Muhammad Tidak Menghendaki Perang — 198; Pertimbangan Masyarakat Yasrib — 199; Persaudaraan di Kalangan Muslimin — 200; Yang Berdagang — 200; Yang Bertani — 201; Persahabatan Muhammad dengan Pihak Yahudi — 201; Isi Perjanjian dengan Yahudi — 202; Pintu Baru dalam Kehidupan Politik — 207; Perkawinan Nabi dengan Aisyah — 209; Azan, Salat, Zakat dan Puasa — 209; Persaudaraan adalah Dasar Peradaban Islam — 211; Akhlak dan Budi Pekertinya — 212; Menyayangi Binatang — 213; Persaudaraan atas Dasar Keadilan dan Kasih Sayang 214; Menahan Diri dari Makanan dan Pakaian — 214; Sunah Muhammad — 216; Yahudi Mulai Cemas — 217; Islamnya Abdullah bin Salam — 217; Perang Polemik antara Muhammad dengan Masyarakat Yahudi — 218; Percobaan Menjerumuskan Aus dan Krazraj — 219; Cerita Finhas — 220; Mengalihkan Kiblat ke Ka’bah — 222; Delegasi Nasrani Najran — 223; Pertemuan Tiga Agama — 225; Kuraisy dan Mekah Menjadi Masalah — 226.
12. SATUAN-SATUAN DAN BENTROKAN-BENTROKAN PERTAMA 229
Politik Muslimin di Medinah — 229; Satuan-satuan pertama — 230; Nabi Berangkat Sendiri — 230; Pendapat Para Sejarahwan tentang Serangan Pertama — 231; pendapat Kami tentang Satuan-satuan Ini — 232; Menyudutkan Perdagangan Kuraisy — 232; Ansar dan Agresi — 234; Watak Penduduk Medinah — 235; Menakut-nakuti Yahudi — 235; Yahudi Berkomplot — 236; Islam dan Perang — 237; Satuan Abdullah bin Jahsy — 237; Fitnah Lebih Besar dari Pembunuhan — 238; Qur’an dan Perang — 240; Berjuang di Jalan Allah — 241; Agama Kristen dan Perang — 242; Orang Suci dalam Islam dan Kristen — 243; Islam Agama Kodrat — 244.
13. PERANG BESAR BADR 245
Perdagangan Abu Sufyan — 246; Muslimin Berangkat ke Badr — 246; Utusan Abu Sufyan kepada Kuraisy — 247; Dendam Kuraisy dan Kinanah — 247; Perjalanan Tentara Muslimin — 248; Kuraisy Berangkat dari Mekah — 249; Ansar — 250; mengamati-amati Berita — 251; Abu Sufyan Meloloskan Diri — 252; Mungkinkah Akan Terjadi Perang — 252; Muslimin Menuju Badr — 253; membuatkan Dangau buat Rasulullah — 254; Cetusan Pertama — 255; Berhadap-hadapan — 256; Doa Muhammad — 256; Kekuatan Moral — 257; Muhammad di Tengah Gelanggang — 260; Muslimin Tidak Asal Membunuh — 261; Penghuni Perigi — 262; Selisih Pendapat tentang Rampasan Perang — 263; Pembagian Merata — 263; Dua Tawanan terbunuh — 264; Berita Kemenangan di Medinah — 265; Yahudi dan Kaum Musyrik di Medinah — 266; Tawanan Badr — 266; Pendapat Abu Bakr dan Umar — 267; Polemik Orientalis — 270; Revolusi terhadap Paganisme — 270; Pembantaian Saint Bartholomew — 271; Berita di Mekah — 272; Kematian Abu Lahab — 272; Penebusan Para Tawanan — 272; Kuraisy Menangisi Mayatnya — 273; Hindun dan Abu Sufyan — 275.
14. ANTARA BADR DENGAN UHUD 276
Kesan Badr di Medinah (Januari 624 M) — 276; Masyarakat Yahudi Berkomplot — 276; Terbunuhnya Abu Afak dan Asma’ — 277; Matinya Ka’b bin al-Ansyraf — 278; Kecemasan dan permusuhan Pihak Yahudi — 279; Banu Kainuka terkepung — 279; Abdullah bin Ubai bin Salul — 280; Mengosongkan Medinah — 281; Kesatuan Politik di Medinah — 281; Ekspedisi Sawiq — 282; Terancamnya Jalan Pantai ke Syam — 283; Ketakutan Orang Arab terhadap Kaum Muslimin — 284; Ketakutan Yahudi — 285; Kuraisy Mengambil Jalan Irak ke Syam — 285; Perkawinan Muhammad dengan Hafsah — 287.
15. PERANG UHUD 289
Persiapan di Mekah — 289; Persiapan Kuraisy Berperang — 290; Keberangkatan Kuraisy ke Medinah — 291; Utusan Abbas kepada Nabi — 291; Nabi Bermusyawarah — 292; Suara-suara yang Mau Menyerang Menghadapi Musuh — 293; Suara Keberanian dan Kepahlawanan — 294; Suara-suara yang Mau ke Luar Kota Lebih Banyak — 294; Cara Hidup dengan Musyawarah — 295; Disiplin dan Musyawarah — 295; Yahudi dan Ibn Ubai Kembali ke Medinah — 296; Nabi Menyusun Barisan — 296; Abu Dujanah dan Pita Merah — 298; Sikap Heroik Hamzah , Abu Dujanah dan Ali — 298; Terbunuhnya Hamzah, Bapa Syuhada — 299; Kemenangan Muslimin Pagi Hari di Uhud — 301; Sibuk dengan Rampasan Perang — 302; Bencana yang Menimpa Muslimin — 303; Yang Menimpa Rasulullah — 303; Bersedia Mati Membela Rasulullah — 305; Mayat-mayat Muslimin Dianiaya — 308; Duka cita Muhammad terhadap Hamzah — 308; Penguburan dan Kembali ke Medinah — 309; Berhadapan dengan Musuh Lagi — 311.
16. PENGARUH UHUD 313
Politik Muhammad sesudah Uhud — 313; Pasukan Abu Salamah — 314; Pasukan Abdullah bin Unais — 315; Peristiwa ar-Raji’ (tahun 625) — 315; Zaid dan Khubaib Dibunuh — 316; Orientalis Diam — 317; Peristiwa Bi’ir Ma’unah (tahun 625) — 318; Kalangan Yahudi dan Kaum Munafik di Medinah — 319; Yahudi Berkomplot terhadap Muhammad — 320; Abdullah bin Ubai Membakar Semangat Orang Yahudi — 321; Banu Nadir Dikepung — 322; Eksodus — 323; Sekretaris Nabi — 325; Badr Terakhir — 326; Ekspedisi Zat ar-Riqa’ — 327; Ekspedisi Dumat al-Jandal — 328.
17. ISTRI-ISTRI NABI 330
Teriakan Orientalis — 330; Zainab seperti yang Dilukiskan Kaum Orientalis — 332; Orang-orang Besar Tidak Tunduk kepada Undang-undng — 332; Penggambaran Orientalis yang Keliru — 333; Sampai Usia Lima Puluh Tahun Hanya Beristrikan Khadijah — 334; Hanya Khadijah yang membawa keturunan — 335; Perkawinannya dengan Saudah binti Zam’ah — 335; Penelitian Sejarah dan Hasilnya — 337; Cerita Zaenab binti Jahsy — 339; Hubungan Kerabat Muhammad dengan Zainab — 339; Dilamar untuk Zaid dan Ditolak — 340; Zaid Mengeluh dan Perceraian — 341; Bagaimana Muhammad Kawin dengan Zainab — 342; Sekarang apa Pendapat Orientalis tentang Zainab — 343; Muhammad mengangkat Martabat Perempuan — 344.
18. PERANG KHANDAK DAN BANU KURAIZAH 345
Naluri Orang Arab dan Kewaspadaan Muhammad — 346; Permusuhan Yahudi yang Sengit — 346; Utusan Yahudi kepada Kuraisy — 347; Yahudi Lebih Mengutamakan Paganisme daripada Islam — 347; Pendapat Seorang Yahudi — 348; Yahudi Menghasung Kabilah-kabilah Arab — 348; Muslimin Gentar — 349; Menggali Parit Sekitar Madinah — 350; Kuraisy terkejut Melihat Parit — 350; Musim Dingin yang Luar Biasa — 352; Huyai Khawatir Pihak Ahzab Menarik Diri — 353; Kuraizah Melanggar Perjanjian — 353; Utusan Muhammad kepada Kuraizah — 355; Mereka yang Menyerbu Parit — 357; Muslimin Dianggap Enteng oleh Kuraizah — 358; Peranan Nu’aim di kalangan Ahzab dan Kuraizah — 358; Angin Topan Menghancurkan Perkemahan Ahzab — 360; Ahzab Berangkat Pulang — 360; Perang Khuraizah — 361; Keputusan Sa’d bin Mu’az — 363; Kegigihan Yahudi dalam Perang — 364; Kematian Kuraizah atas Tanggung Jawab Huyai bin akhtab — 365; Membagi Harta Benda Banu Kuraizah — 366.
19. DARI DUA PEPERANGAN SAMPAI KE HUDAIBIAH 368
Penyusunan Masyarakat Arab — 368; Laki-laki dan Perempuan — 369; Nafsu Berahi dan Semangat Perang — 370; Perempuan di Negeri Arab dan di Eropa Masa itu — 371; Perempuan dalam Undang-undang Roma — 371; Muhammad dan Reformasi Sosial — 372; Islam Melarang Mempertontonkan Diri — 373; Rumah Tangga Nabi — 376; Persiapan Kehidupan Sosial untuk Masyarakat Islam —378; Ekspedisi Banu Lihyan — 379; Pembersihan di Zu Qarad — 380; Ekspedisi Menghadapi Banu Mustalik — 380; Fitnah Abdullah bin Ubai — 381; Kedengkian ibn Ubai kepada Nabi — 383; Perjuangan Batin yang Berat — 383; Nabi Memaafkan Ibn Ubai — 384; Tertinggal Tidak Terasa — 385; Juwairiyah binti al-Haris — 386; Perkawinannya dengan Nabi — 387; Berita Bohong — 388; Aisyah Jatuh Sakit — 388; Berita Sampai kepada Aisyah — 389; Muhammad Minta Pendapat Usamah dan Ali — 390; Muhammad Menemui Aisyah — 390; Wahyu Membebaskan Aisyah — 392; Maaf yang Sungguh Indah — 394.
20. PERJANJIAN HUDAIBIYAH 395
Muslimin dirintangi ke Masjidilharam — 395; Muslimin Merindukan Mekah — 397; Orang Arab dan Ka’bah — 397; Muslimin dan Ka’bah — 398; Muhammad Mengumumkan Ibadah Haji — 398; Dua Perkemahan Bertemu — 400; Muhammad Memelihara Perdamaian — 401; Utusan Kuraisy kepada Muhammad — 403; Perutusan Urwah bin Mas’ud — 404; Utusan Muhammad kepada Kuraisy — 405; Ikrar Ridwan — 406; Perutusan Kuraisy kepada Muhammad 409; Perundingan Kedua Belah Pihak —409; Abu Bakr dan Umar — 410; Perjanjian Hudaibiah (Maret 628) — 410; Perjanjian Mulai Berlaku — 411; Hudaibiah Suatu Kemenangan Nyata — 413; Cerita Abu Basir — 414; perempuan-perempuan Muslimat yang Hijrah — 415; Apa yang Dilakukan Muhammad — 417.
21. KHAIBAR DAN UTUSAN KEPADA RAJA-RAJA 418
Kematangan Ajaran Islam — 418; Larangan Minum Khamar — 419; Utusan Muhammad kepada Raja-raja dan Para Penguasa — 422; Rencana Yahudi — 427; Besarnya Kekuatan Kedua Pihak — 427; Perdamaian Khaibar — 430; Utusan Nabi kepada Heraklius — 434; Jawaban Heraklius — 434; Kisra dan Surat Nabi — 435; Jawaban Muqauqis — 436; Jawaban Najasyi — 436; Apa Sebab Jawaban Itu Lemah Lembut? — 437; Muslimin Kembali ke Abisinia — 438; Menantikan Umrah Pengganti — 439.
22. UMRAH PENGGANTI 440
Muslimin berangkat ke Mekah — 440; Kuraisy Menyingkir dari Mekah — 441; Muslimin di depan Ka’bah — 441; Berthawaf di Ka’bah — 442; Tiga Hari di Mekah — 443; Muslimin Kembali ke Medinah — 444; Islamnya Khalid bin Walid — 445; Islamnya Amr bin al-Ash dan Usman bin Talhah — 446.
23. EKSPEDISI MU’TAH 447
Bentrokan-bentokan Kecil — 447; Jalur Dakwah — 447; Ekspedisi Mu’tah — 448; Persiapan Rumawi — 449; Mereka yang Gugur sebagai Syahid — 450; Muslihat Khalid bin al-Walid — 452; Penarikan Mundur — 452; Muhammad Menangisi para Syuhada — 453; Ekspedisi Zat as-Salasil — 454.
24. PEMBEBASAN MEKAH 456
Kesan tentang Mu’tah yang berbeda-beda — 456; Tersebarnya Islam di Sebelah Utara — 457; Kuraisy Melanggar Perjanjian Hudaibiah — 458; Khuza’ah Meminta Bantuan Nabi — 458; Orang-orang Bijaksana Kuraisy Cemas — 459; Abu Sufyan di Medinah — 459; Kegagalan Misi Abu Sufyan — 460; Persiapan Muslimin Membebaskan Mekah — 461; Surat Ibn Abi Balta’ah kepada Kuraisy — 461; Perjalanan Tentara Muslimin — 462; Banu Hasyim Masuk Islam — 463; Abbas bin Abdul Muthalib — 464; Abu Sufyan Mengintai — 464; Abu Sufyan di Hadapan Rasul — 465; Karena Kebetulankah Peristiwa itu Terjadi? — 466; Persiapan Memasuki Mekah — 467; Pembagian Pasukan — 468; Memasuki Mekah — 470; Amnesti Umum, Tak Ada Dendam Sejarah — 472; Gambar-gambar dalam Ka’bah — 472; Ka’bah Dibersihkan dari Berhala — 473; Pengampunan Buat yang Sudah Dijatuhi Hukuman Mati — 475; Mekah, Kota Suci bagi Semua Orang — 477; Khalid di Jazimah — 477.
25. HUNAIN DAN TA’IF 480
Malik bin Auf Menghasut — 481; Kabilah-kabilah Berkubu di Lembah — 481; Ketabahan Hati Muhammad — 483; Abbas Memanggil-manggil — 483 — Kembali Bertempur — 485; Kemenangan Muslimin — 485; Kehancuran Pihak Musyrik — 486; Harga Sebuah Kemenangan — 488; Ta’if Dikepung — 488; Diserang dengan Manjaniq — 490; Kebun Anggur akan Ditebang dan Dibakar — 490; Utusan Hawazin Meminta Kembali Tawanan Perangnya — 491; Tawanan Hawazin Dikembalikan — 493; Ansar dan Mereka yang Dilunakkan Hatinya — 494.
26. IBRAHIM DAN ISTRI-ISTRI NABI 497
Dampak Pembebasan Mekah di Semenanjung — 497; Ka’b bin Zuhair — 498; Utusan Kabilah-kabilah kepada Nabi — 499; Zainab Wafat — 500; Ibrahim Lahir — 501; Istri Nabi Cemburu — 501; Keterangan Umar — 502; Istri Nabi Gelisah — 505; Hafsah dan Aisyah — 505; Sebuah Pertentangan — 506; Permohonan Umar kepada Nabi — 507; Kritik Sejarah yang Cermat — 509; Serangan Orientalis — 510.
27. TABUK DAN KEMATIAN IBRAHIM 512
Ketentuan Zakat dan Pajak — 513; Rumawi Siap Menyerbu — 514; Seruan Muhammad Menghadapi Rumawi — 515; Muslimin Menyambut Seruan Rasulullah — 515; Mereka yang Tinggal di Belakang dan Orang-orang Munafik — 516; Persiapan Pasukan Usrah — 517; Perjalanan Pasukan Usrah — 518; Rumawi menarik Diri — 519; Perjanjian dengan Pihak Perbatasan — 520; Ekspedisi Khalid ke Dumah — 521; Muslimin Kembali ke Medinah — 521; Mereka yang Tinggal — 522; Sikap Tegas terhadap Kaum Munafik — 523; Dibakarnya Masjid Dirar — 523; Tabuk Ekspedisi Terakhir — 524; Ibrahim Sakit — 525; Muhammad Menangisi Kematian Ibrahim — 526.
28. TAHUN PERUTUSAN ABU BAKR MEMIMPIN JEMAAH HAJI 529
Pengaruh Tabuk — 529; Kecenderungan Orang Arab kepada Islam — 530; Islamnya Urwah bin Mas’ud — 530; Perutusan Sakif — 531; Nabi Menolak Berhala — 532; Minta Dibebaskan dari Salat — 532; Lat Dibinasakan — 533; Berturut-turut Para Utusan Datang ke Medinah — 535; Abu Bakr Memimpin Jemaah Haji — 535; Dasar Ideal Negara yang Baru Tumbuh — 540; Keputusan yang Berlebihan — 541; kebebasan Berpikir dan Peradaban Barat — 542; Bolsyevisme sebagai Konsep Ekonomi — 542; Membungkam Kebebasan Berpikir yang Beralasan — 544; Gambaran Kehidupan Syirik — 544; Revolusi terhadap Syirik Dibenarkan — 545; Amir bin at-Tufail — 546.
29. IBADAH HAJI PERPISAHAN 549
Muhammad Ahli Kitab — 550; Delegasi Datang Berturut-turut — 554; Kesatuan Arab di Bawah Islam — 556; Islamnya Ahli Kitab — 556; Perutusan Terakhir ke Medinah — 556; Persiapan Nabi Menunaikan Ibadah Haji — 557; Perjalanan Haji Bersama Muslimin — 557; Ihram dan Talbiah — 558; Melepaskan Umrah — 558; Ali Kembali dari Yaman — 559; Menjalankan Manasik Haji — 561.
30. SAKIT DAN WAFATNYA NABI 568
Ibadah Haji Perpisahan — 568; Tiga Orang Mendakwakan Diri Nabi — 569; Rencana Ekspedisi — 570; Pesan Nabi kepada Usamah — 571; Nabi Sakit — 571; Nabi Pergi ke Pekuburan — 573; Sempat Bergurau — 575; Demam Keras — 576; Pergi ke Masjid — 576; Pesannya kepada Muhajirin dan Anshar — 577; Percakapan dengan Fatimah Anaknya — 579; Bermaksud Menuliskan Wasiat — 580; Tidak Mau Diobati Keluarganya — 580; Kesadaran Sebelum Wafat — 583.
31. PEMAKAMAN RASUL 585
Berita yang Menggemparkan Muslimin — 585; Umar tidak Percaya Rasul Wafat — 585; Kedatangan Abu Bakr — 586; Benarkah Muhammad Sudah Wafat — 588; Pasukan Usamah Kembali ke Medinah — 588; Sambutan Abu Bakr kepada Ansar — 590; Ikrar (Baiat) Saqifah — 592; Ikrar Umum — 592; Di Mana Rasul Akan Dimakamkan? — 593; Nabi Dimandikan — 594; Perpisahan dengan Jenazah yang Suci — 596; Detik-detik yang Khidmat dalam Sejarah — 596; Kegoncangan Orang-orang yang lemah Iman — 597; Nabi Dikebumikan — 598; Aisyah di Ruangan sebelah Makam — 598; Menyelamatkan Pasukan Usamah — 599; Para Nabi Tidak Mewariskan — 599; Warisan Rohani Terbesar — 600.
LAMPIRAN-LAMPIRAN 601
1. KEBUDAYAAN ISLAM SEPERTI DILUKISKAN QUR’AN 603
Dua Kebudayaan Islam dan Barat — 603; Pertentangan Gereja dengan Negara di Barat — 604; Sistem Ekonomi Dasar Kebudayaan Barat — 604; Kisah Kebudayaan Barat Mencari Kebahagiaan Umat Manusia — 605; Dasar Kebudayaan Islam — 606; Dalam Islam Tak Ada Pertentangan Agama dengan Negara — 607; Dalam Segala Hal Akal adalah Penengah — 608; Kekuatan Iman — 611; Beriman kepada Allah — 611; Iman Dasar Islam — 612; Mencari Pertolongan Allah untuk Mencapai Hukum Alam — 614; Salat — 615; Persamaan di Hadapan Allah — 616; Puasa — 622; Puasa Bukan Tekanan — 618; Zakat — 620; Lembaga Zakat — 622; Cinta Harta — 623; Ibadah Haji — 624; Dasar-dasar Moral — 625; Insan Kamil dalam Qur’an — 626; Qur’an dan Disiplin Diri — 628; Sistem Moral — 631; Arti Larangan Minuman keras dan Judi — 632; Qur’an dan Ilmu Pengetahuan — 633; Sistem Ekonomi — 633; Qur’an dan Ilmu Pengetahuan — 633; Sistem Ekonomi — 633; Larangan Riba — 634; Bahaya Riba yang Lain — 635; Riba dan Penjajahan — 636; Sosialisme Islam — 636; Sistem Sosialisme yang Sudah Mantap — 637; Sosialisme Dasarnya Persaudaraan — 638; Pihak barat Keberatan, Mungkin — 639; Keberatan yang Salah — 639; Teladan yang Diberikan Muhammad — 640; Ulama yang menyesatkan — 641; Kebudayaan Islam dalam Dunia Kita Sekarang — 642.
2. ORIENTASI KEBUDAYAAN ISLAM 643
Tantangan Pihak Orientalis — 643; Irving dan Jabariah — 644; Qur’an dan Takdir — 646; Jabariah dan Kadariah — 647; Orang yang Sesat Merugikan Diri Sendiri — 653; Contoh dalam Kehidupan Pribadi — 654; Berbuat Baik Suatu Ibadah — 655; Maut, Akhir dan Awal Kehidupan — 655; Rasul-rasul Allah dari Anak Negerinya — 658; Pengertian Filosofis dalam Jabariah Islam — 660; Yang baik dan yang Jahat — 662; Pintu Tobat — 664; Evolusi Rohani dalam Kehidupan — 665; Mulanya, adalah Kekerasan dan Fanatisme — 667; Harta, Anak-anak dan Amal Kebaikan yang Kekal — 672; Pergeseran Cara Berpikir — 674; Pendapat Syaikh Muhammad Abduh — 674; Pandangan Muslimin yang Datang Kemudian — 677; Islam–Kristen dan Jalan Tengah — 677; Barang Siapa Menggunakan Pedang akan Binasa oleh Pedang — 678; Islam Tidak Menggunakan Pedang — 679; Pax Islamica — 681; Jiwa Perdamaian di Dunia — 682; Keluhuran Hidup Muhammad — 685.
Sebuah Penghargaan dan Terima Kasih 688
Bibliografi 691
Transliterasi 693
Indeks 695
Daftar Ayat-ayat Qur’an 718
Daftar Hadits 723
Review Buku Sejarah Hidup Muhammad – Muhammad Husain HAEKAL – Litera Antar Nusa
Author: Google+ by Toko Buku Islam Online Terpercaya
Kunjungi channel kami di Wisata Buku Online
baca referensi lain di wikipedia
Incoming search terms:
- https://wisatabuku com/sejarah-hidup-muhammad/
- sejarah hidup nabi muhammad
- sejarah nabi mihammad dan kembang 7 rupa
Tinggalkan Balasan