Nama Buku : Khalid bin Al Walid
Ukuran/Hal : 15 x 24 cm / 623 halaman
Berat: 900 gram
Penulis: Manshur Abdul Hakim
Penerbit: PUSTAKA AL-KAUTSAR
Harga : Rp 120.000 ,- –> Rp 110.000
Anda Hemat: Rp 10.000,-
Pesan via Whatsapp: 0857 2510 6570 <- Cukup Klik
Sinopsis Buku Kholid bin Walid – Manshur Abdul Hakim – PUSTAKA AL-KAUTSAR
Dalam sejarah Islam, kita tentu mengenal sosok seorang komandan yang berkompeten dan memiliki kegeniusan luar biasa, kecerdasan, keteguhan, dan keberanian yang langka seperti Khalid bin Walid, yang merupakan sosok yang selalu menang dalam semua pertempuran yang dihadapinya.
Kholid bin Al-Walid belum pernah mengalami kekalahan sekalipun dalam sebuah pertempuran yang dihadapinya sepanjang hidupanya, dengan keistimewaan kegeniusannya dan pengalaman medan tempur yang luas, beliau mempu merumuskan strategi perang yang terprogram dengan baik, mempertimbangkan dan menimang kekuatan musuhnya, mengintai situasi dan kondisi medan tempur serta cara melancarkan serangan mendadak. Beliau mempu menghancurkan kekuatan pasukan musuh dan mengendalikan jalannya peperangan, dan mengarahkannya demi kepentingannya dalam waktu yang singkat hingga mampu menghancurkan kekuatan musuh dengan lebih cepat, sampai musuh-musuhnya meyakini bahwa Khalid bin Al Walid memiliki sebuah pedang dari Allah untuk berperang dan meraih kemenangan.
Melalui buku ini, Manshur Abdul Hakim ingin memperkenalkan lebih dalam tentang salah satu sosok terpenting dalam perjuangan dan penyebaran dakwah islam di seluruh jazirah Arab, daerah Persia, Syam, dan penakluk Kisra dan Kaisar, yaitu Khalid bin Al Walid; pedang Allah yang Terhunus. Selamat membaca.
Daftar Isi Buku Khalid bin Al Walid – Manshur Abdul Hakim – PUSTAKA AL-KAUTSAR
ISI BUKU
DUSTUR ILAHI v
PENGANTAR PENERBIT vii
MUKADIMAH 1
1. SILSILAH KELUARGA KHALID 5
Ayahnya Al-Walid bin Al-Mughirah Al-makhrumi dan Ibunya Lubabah Ash-Shughra binti Al-Harits 5
Di Antara Saudara-saudara Khalid 11
Kabilah Kholid bin Walid (Bani Makhzum) 26
Perjuangan Bani Khalid bin Walid Melawan Pasukan Salib 29
Mata Rantai Keturunan Kabilah Bani Makhzum 32
Mata Rantai Cabang Bani Khalid 43
2. KARAKTERISTIK SOSOK PEMIMPIN MENURUT KHALID BIN WALID 57
Karakteristik dan Sifat-sifat Terpenting Seorang Pemimpin Militer 57
Al-Ishamiyyah 61
Kegeniusan Kepemimpinan Militer Rasulullah SAW Merupakan Akademi yang Menghasilkan Komandan Militer Sekelas Kholid bin Al-Walid 65
Manifestasi Kegeniusan Manajerial dalam Biografi Rasulullah SAW 72
Pengaruh Komunitas Masyarakat Arab dan Sukuisme dalam Pembentukan Kepribadian Khalid bin Walid di Bidang Kemiliteran dan Kepemimpinan 72
3. KHALID BIN WALID DALAM PERANG UHUD SEBELUM MASUK ISLAM 85
Kemunculan Agama Islam Pertama Kali dan Pertentangan Al-Walid bin Al-Mughirah dan Putranya Khalid terhadap Agama baru Tersebut 85
Khalid bin Al Walid dalam Perang Uhud 88
Kholid bin Al-Walid dan Perubahan Kekalahan Orang-orang Musyrik Menjadi Sebuah kemenangan dalam Perang Uhud 168
Perang Badar kedua 180
4. KHALID BIN AL WALID SETELAH PERANG UHUD 183
Perang Khandaq (Ahzab) Merupakan Perang Terakhir Kaum Quraisy Melawan Madinah Al-Munawwarah 183
Khalid bin Walid dalam Perjanjian Al-Hudaibiyah, Konfrontasi Tanpa Perang Melawan Kaum Muslimin 221
Kemenangan dan Berita Gembira dari Perjanjian Hudaibiyah 236
Umrah Qadha dan Keinginan Kholid bin Al Walid untuk Masuk Islam 242
Islamnya Kholid bin Al-Walid 253
5. KHALID DALAM BARISAN TENTARA ISLAM 257
Perang Pertama Khalid Setelah Masuk Islam adalah Perang Mu’tah 257
Kholid bin Al Walid Bersama Rasulullah Menaklukkan Kota Madinah 268
Riwayat-riwayat tentang masuknya Nabi ke Makkah Sebagaimana Disebutkan Ahli Sirah dan Ahli Hadits 288
Orang-orang yang Dihalalkan Darahnya pada Hari Penaklukan Kota Makkah 293
Baiat Rasulullah kepada Orang-orang untuk Masuk Islam pada Hari Penaklukan Makkah 307
6. KHOLID BIN AL-WALID SETELAH PENAKLUKAN KOTA MAKKAH 311
Khalid bin Al-Walid Menghancurkan Berhala Al-Uzza 311
Kholid bin Walid dan Suku Bani Jadzimah 315
Perang Hunain; Kemenangan Setelah Kekalahan 320
Pengepungan Thaif Setelah Perang Hunain 335
Perang Terakhir yang Diikuti oleh Khalid bin Al-Walid Bersama Rasulullah SAW adalah Perang Tabuk 346
Sariyah Perang Khalid bin Al-Walid ke Raja Ukaidar di Daumatul Jandal 381
Rasulullah SAW Mengutus Khalid bin Al-Walid ke Bani Al-Harits di Najrah pada Tahun Kesepuluh Hijriyah; Akhir Tugas-tugas Khalid di Masa Rasulullah SAW 384
7. KHALID BIN AL-WALID DAN PERANG MELAWAN ORANG-ORANG MURTAD 389
Kemurtadan Kabilah-kabilah Arab Setelah Rasulullah SAW Wafat dan Perang Khalifah Abu Bakar Ash-Shidiq Terhadap Mereka 389
Gerakan Khalid bin Al-Walid Menumpas Nabi Palsu Thulaihah Al-Asadi dan Permulaan Pertempuran Khalid Menumpas Orang-orang Murtad 404
Pendapat Para Ulama dan Sejarahwan Mengenai Pembunuhan Khalid bin Al-Walid terhadap Malik bin Nuwairah 413
Nabi Palsu Sajah binti Al-Harits Lari dari Khalid bin Al-Walid 425
Kisah Musailimah Al-Kadzdzab dan pengakuannya Sebagai Nabi 428
Khalid bin Al-Walid r.a dan Perang terhadap Musailimah Al-Kadzdzab di Al-Yamamah 435
Pemurtadan Penduduk Bahrain dan Kembalinya Mereka kepada Islam 441
Kemurtadan Penduduk Oman dan Mahrah Yaman 446
8. PENAKLUKAN-PENAKLUKAN KHALID BIN AL-WALID TERHADAP NEGERI-NEGERI PERSIA DAN IRAK 451
Perjalanan Jihad Khalid bin Al-Walid dan penaklukan-Penaklukan terhadap Negeri-negeri Persia dan Irak 451
Upaya-upaya Persia untuk Mengembalikan Kekuasaan Mereka Setelah Kepergian Khalid bin Al-Walid 472
Kepiawaian Khalid bin Al-Walid r.a di Bidang Militer dalam Peperangannya di Negeri Irak dan Persia 475
9. KHALID BIN AL-WALID DAN KEMENANGAN-KEMENANGAN DI SYAM 483
Strategi Khalifah Abu Bakar Menaklukan Wilayah Syam 483
Khalid Adalah Pahlawan Perang Yarmuk 502
10. KHALID BIN AL-WALID PADA MASA KEKHALIFAHAN UMAR BIN AL-KHATHTHAB 533
Khalid bin Al-Walid Diberhentikan jabatannya pada Awal Kekhalifahan Umar bin Al-Khaththab 533
Khalid dan Penaklukan Damaskus Tahun 13 Hijriyah 536
Kesaksian Al-Aqqad tentang kegeniusan Khalid di Perang Yarmuk dan Pasca Perang Yarmuk 545
Penaklukan-penaklukan Tahun 15 Hijriyah di Syam 547
Perang Qansarin 548
Perang Qaisariyah 551
Perang Ajnadin 552
Umar Membuka Baitul Maqdis 556
Penaklukan Qarqesia dan Hait 564
Perang Fahl Tahun 13 Hijriyah 565
Pasukan Romawi Mengepung Abu Ubaidah di Homsh 567
Khalid Dicopot dari Wali Qansarin dan Homsh 570
Wabah Penyakit ‘Amwas Banyak Merenggut Jiwa Anak-anak Khalid 579
Sebab-sebab Pencopotan Khalid dari Sudut Pandang Khalifah Umar bin Al-Khaththab Al-Faruq 585
11. KETETAPAN TAKDIR TUHAN 597
Kematian Khalid bin Al-Walid di Homsh di Atas Tempat Tidurnya 597
Penzhaliman terhadap Khalid bin Walid Setelah Ia Meninggal Dunia dengan Menyebutkan Keterputusan Nasab dan Keturunannya 602
Abu Ali Al-Muni’i Al-Muruwardi 616
Abu Fath Al-Muni’i Al-Muruwardi 618
Al-Amir Abdurrahman Al-Khalidi Al-Makhzumi 619
Muhammad bin Nashr Al-Khalidi 619
Musafir bin Ibrahim Al-Khalidi 620
Al-Qadhi Al-Imam Abul Jud Atha’ bin Ahmad Al-Khalidi 621
PENUTUP 625
Review Isi Buku Khalid bin Al Walid – Manshur Abdul Hakim – PUSTAKA AL-KAUTSAR
Author: Google+ by Toko Buku Sejarah Islam Online Terpercaya
Kunjungi channel kami di Wisata Buku Online
baca referensi lain di wikipedia
Tinggalkan Balasan